Persebaya membawa total 18 pemain yang akan dipersiapkan untuk
pertandingan lawan Persiba Batul, Minggu (1/9/2013) mendatang di Stadion
Sultan Agung.
Dari daftar pemain yang diterima beritajatim.com dari asisten pelatih Ahmad Rosyidin, Bajul Ijo memboyong dua penjaga gawang ke Bantul, yakni Endra Prasetya dan Dimas Galih.
Sedangkan dari lini belakang, pelatih Fabio Oliviera membawa enam pemain belakang, yakni Yusuf Hamzah, Goran Gancev, Nurmufid Fastabiqul Khoirot, Mat Halil, Jefri Prasetya dan Trias Budi.
Sedangkan pemain tengah yang diboyong adalah, Jusmadi, Taufiq, Mario Karlovic, Misbakhus Solikin, Rian Wahyu, Rendi Irwan dan pemain asal Korea Selatan, Han Jiho.
Sedangkan untuk mendobrak serangan, Fabio mengandalkan tiga pemain, yakni Fernando Soler, Andik Vermansyah dan Feri Ariawan. (beritajatim.com)
Daftar 18 Pemain Persebaya Yang Dibawa ke Bantul:
Kiper:
Endra Prasetya, Dimas Galih
Belakang:
Yusuf Hamzah, Goran Gancev, Nurmufid Fastabiqul Khoirot, Mat Halil, Jefri Prasetya, Trias Budi
Tengah:
Jusmadi, Taufiq, Mario Karlovic, Misbakhus Solikin, Rian Wahyu, Rendi Irwan, Han Jiho
Depan:
Fernando Soler, Andik Vermansyah, Feri Ariawan
Dari daftar pemain yang diterima beritajatim.com dari asisten pelatih Ahmad Rosyidin, Bajul Ijo memboyong dua penjaga gawang ke Bantul, yakni Endra Prasetya dan Dimas Galih.
Sedangkan dari lini belakang, pelatih Fabio Oliviera membawa enam pemain belakang, yakni Yusuf Hamzah, Goran Gancev, Nurmufid Fastabiqul Khoirot, Mat Halil, Jefri Prasetya dan Trias Budi.
Sedangkan pemain tengah yang diboyong adalah, Jusmadi, Taufiq, Mario Karlovic, Misbakhus Solikin, Rian Wahyu, Rendi Irwan dan pemain asal Korea Selatan, Han Jiho.
Sedangkan untuk mendobrak serangan, Fabio mengandalkan tiga pemain, yakni Fernando Soler, Andik Vermansyah dan Feri Ariawan. (beritajatim.com)
Daftar 18 Pemain Persebaya Yang Dibawa ke Bantul:
Kiper:
Endra Prasetya, Dimas Galih
Belakang:
Yusuf Hamzah, Goran Gancev, Nurmufid Fastabiqul Khoirot, Mat Halil, Jefri Prasetya, Trias Budi
Tengah:
Jusmadi, Taufiq, Mario Karlovic, Misbakhus Solikin, Rian Wahyu, Rendi Irwan, Han Jiho
Depan:
Fernando Soler, Andik Vermansyah, Feri Ariawan