March 13, 2025 04:36:32 PM
Selamat Datang | |


Breaking
    Loading ...

Jumat, 08 Agustus 2014

Martapura FC Tekuk Tamunya Pusamania Borneo FC 2-1

By
Updated : Jumat, 08 Agustus 2014 22.19.00
Laga antara Martapura FC kontra Pusamania Borneo FC (PBFC) hari ini Jumat (8/8/2014) sore di Stadion Demang Lehman, Martapura telah berakhir.

Dan dalam laga ini, tim Martapura FC berhasil mengalahkan tamunya tim Pusamania Borneo FC dengan skor tipis 2-1.

Adapun dua gol dari tim Martapura FC masing-masing disumbangkan oleh Henry Njobi Elad di menit 86, kemudian Renngur di masa injury time lewat tendangan penalti.

Sementara gol dari PBFC disumbangkan oleh Fernando Soler. (banjarmasinpost)

Berita Terkait

Comment