![]() |
Skuad PSS Sleman |
Anak asuh Herry Kiswanto pun mengantungi 10 poin dan berkuasa di Grup N. Peluang Saktiawan Sinaga Cs. melaju ke babak empat besar pun yang paling terbuka di pool mereka, disamping PSIS Semarang yang ada di bawahnya.
Untuk Grup P, duo klub asal Kalimantan tapi beda provinsi, juga punya peluang melaju ke semifinal. Mereka adalah Pusamania Borneo FC dan Martapura FC, yang punya poin sama tujuh dan ada di peringkat satu serta dua.
KLASEMEN SEMENTARA 8 BESAR DIVISI UTAMA LIGINA 2014 :
Grup N
1. PSS Sleman ......... 4 3 1 0 (8-2) 10
2. PSIS Semarang..... 4 2 2 0 (9-5) 8
3. PSGC Ciamis ....... 4 1 0 3 (4-8) 3
4. Persiwa Wamena... 4 0 1 3 (1-7) 1
Grup P
1. Pusamania Borneo FC.... 4 2 1 1 (7-4) 7
2. Martapura FC............... 4 2 1 1 (6-6) 7
3. Persis Solo................... 4 1 1 2 (4-5) 4
4. PSCS Cilacap............... 4 1 1 2 (5-7) 4